Skip to content
Rabu, November 19, 2025
Dunia Santri

Dunia Santri

Visi Santri Membangun Negeri
Dunia Santri
  • Home
  • English Section
    • Opinion
    • Figure
    • Pesantren
    • Short Story
    • Poets
    • Book Review
  • Teras
  • Opini
  • Santri Way
  • Sosok
  • Pondok
  • Cerpen
  • Puisi
  • Humor
  • Pustaka
  • Bintang
  • Ekspresi
  • Warga

Kategori: Opini

Opini

Mendalami Metodologi Islam Nusantara

Hamdi, Alumnus PP. Annuqayah Latee . 26 Agustus 2021 3 Comments #IslamNusantara#opinisantriduniasantri

Bahtsul masail di lingkungan Nahdlatul Ulama (NU) selalu diwarnai perbedaan pendapat di antara para musyawirin. Biasanya, perbedaan pendapat terjadi lantaran dipicu penggunakan metodologi yang berbeda.…

View More Mendalami Metodologi Islam Nusantara
Opini

Muhammad Kece dan Lain-lainnya

Mukhlisin Ashar, jejaring duniasantri. 25 Agustus 2021 3 Comments #MuhammadKece#opinisantriduniasantri

Demam Muhammad Kece bukan yang pertama dan, yakinlah, tak akan menjadi yang terakhir dalam kehidupan keberagaman dan keberagamaan kita. Masih banyak Muhammad Kece lain yang…

View More Muhammad Kece dan Lain-lainnya
Opini

Pesantren dan “The Next Gus Dur”

Aqil Husein Almanuri, Alumnus Nasy'atul Mutaallimin Gapura; Mahasiswa IAIN Madura. 25 Agustus 2021 3 Comments #GusDur#opinisantriduniasantri

Diakui atau tidak, sejak awal, pesantren sudah menjadi pusat pembelajaran. Tidak hanya hari ini pesantren yang menjelma euforia di kalangan masyarakat. Ia menjadi promotor keilmuan…

View More Pesantren dan “The Next Gus Dur”
Opini

Penista Agama dan Pecundang

Rusdi El Umar, Alumnus PP Annuqayah Sumenep 24 Agustus 2021 5 Comments #MuhammadKece#opinisantri#penistaagamaduniasantri

Agama merupakan pilihan bagi seorang manusia. Sebagai kepercayaan yang dianut oleh masing-masing personal, maka menjadi hak yang tidak boleh diganggu. Setiap individu memiliki kebebasan untuk…

View More Penista Agama dan Pecundang
Opini

Pesantren dan Relasi Sosialnya

Ahmad Dahri, Pesantren Luhur Bayt al-Karim Gondanglegi Malang 24 Agustus 2021 7 Comments #opinisantri#pesantrenrelasisosialduniasantri

Sembari membasuh wajah dengan khidmatnya, para santri yang sedang wudhu menuju musala untuk sembahyang berjamaah. Mereka juga melantunkan doa-doa agar dijauhkan dari wabah yang sampai…

View More Pesantren dan Relasi Sosialnya
Opini

Al-Quran dan Gerakan Pembebasan

Nuzula Nailul Faiz, Alumnus Perguruan Islam Mathali'ul Falah dan PMH Pusat Kajen. 23 Agustus 2021 No Comments #alquran#opinisantriduniasantri

Sejak era sebelum Nabi Muhammad mendapatkan risalah kenabian, masyarakat Mekkah mengandalkan perdagangan untuk bertahan hidup. Saat itu, Mekkah memang dikenal sebagai pusat perdagangan di wilayah…

View More Al-Quran dan Gerakan Pembebasan
Opini

Literasi Santri dalam Evolusi Media

Muhammad Fawaz Arzaqy, Santri Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta. 20 Agustus 2021 No Comments dunia santriliterasimedia digitalopini santri

Seiring dengan kemajuan teknologi informasi digital, penyelenggaraan pendidikan di Indonesia pun mau tak mau juga terbias oleh hadirnya media informasi di tengah masyarakat. Media juga…

View More Literasi Santri dalam Evolusi Media
Opini

Wabah itu Bernama Kebencian

Mukhlisin Ashar, jejaring duniasantri. 20 Agustus 2021 No Comments #wabah kebenciandunia santriopini santri

“Seorang terpelajar harus sudah berbuat adil sejak dalam pikiran apalagi dalam perbuatan.”― Pramoedya Ananta Toer, Bumi Manusia. Saya tidak tahu sejak kapan fenomena ini terjadi.…

View More Wabah itu Bernama Kebencian
Opini

Sosiologi Nusantara: Pendorong dan Bentuk Teorinya

Nuzula Nailul Faiz, Alumnus Perguruan Islam Mathali'ul Falah dan PMH Pusat Kajen. 18 Agustus 2021 No Comments #Sosiologi Nusantaradunia santriopini santri

Saya termasuk mahasiswa Sosiologi Agama yang seringkali kelimpungan memilih paradigma pada tugas penelitian yang diberikan dosen. Saya merasa, teori-teori ilmu sosial yang ada dan saya…

View More Sosiologi Nusantara: Pendorong dan Bentuk Teorinya
Opini

CATATAN 2th DUNIASANTRI: SETELAH HARI INI…

Mukhlisin Ashar, jejaring duniasantri. 17 Agustus 2021 1 Comment #2th dunia santridunia santriopini santri

Ini sebenarnya semacam catatan pribadi, benar-benar bersifat pribadi. Namun karena ada hubungannya dengan duniasantri, baik itu konteks jejaring duniasantri maupun duniasantri.co, maka tak ada salahnya…

View More CATATAN 2th DUNIASANTRI: SETELAH HARI INI…

Paginasi pos

Previous page Page 1 … Page 130 Page 131 Page 132 … Page 187 Next page

Login

Daftar
Forgot your password?

Populer

  • Penulis saat sowan ke KH M. Baidowi Muslich di Pondok Gading
    Sosok
    Kiai Baidowi Gading dan Doa dari Langit

    Dari sebuah rumah sederhana di daerah Gading, sebuah doa telah dilantunkan...

  • Cerpen
    Laduni

    Suasana sore di pesantren Al-Firdaus selalu penuh dengan suara riuh para sa...

  • Opini
    Jurumiyah dan Filosofi Pendidikan Pesantren

    Di atas lantai pengajian, antara goretan pulpen dan gumaman doa, pesantren...

  • Opini
    Anak-anak Kiai Hari Ini

    Di era digital yang semakin mendominasi ruang sosial manusia, muncul sebuah...

  • Opini
    Surat untuk Gus El

    Belakangan ini, jagat media sosial ramai oleh figur yang disebut “Gus El”...

Trending

  • Opini
    Menata Ulang Takzir di Pesantren

    Aturan dan tata tertib adalah hal yang tak pernah terlepas dari dunia pesan...

  • Opini
    Dari Perdikan Menoreh ke Pesantren Properti*

    *Surat Kepada S.H. Mintardja dan Ir Bambang Ifnurudin Hidayat  Tuan-tuan, S...

Tautan

  • Tentang Kami
  • Jejaring duniasantri
  • Warga Dunia Santri
  • Register
  • Kirim Tulisan
  • Kritik dan saran
  • Peta Situs
Dunia Santri | Designed by: Theme Freesia | WordPress | © Copyright All right reserved