Skip to content
Selasa, Oktober 14, 2025
Dunia Santri

Dunia Santri

Visi Santri Membangun Negeri
Dunia Santri
  • Home
  • English Section
    • Opinion
    • Figure
    • Pesantren
    • Short Story
    • Poets
    • Book Review
  • Teras
  • Opini
  • Santri Way
  • Sosok
  • Pondok
  • Cerpen
  • Puisi
  • Humor
  • Pustaka
  • Bintang
  • Ekspresi
  • Warga

Tag: sastra pesantren

Puisi

BIARKAN TUHAN MENERTAWAKAN KITA

Arrum Ma'rifah, Alumnus PPPDQ Al-Imam, Bantul, Yogyakarta. 18 Juli 2021 1 Comment #Biarkan Tuhan Menertawakan Kitadunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

BIARKAN TUHAN MENERTAWAKAN KITA Sebab selain bercerita Keahlianku hanyalah mencintaimu Aku bukan juragan toko perhiasan Tetapi pada bening matamu ada kilatan berlian Yang lebih mulia…

View More BIARKAN TUHAN MENERTAWAKAN KITA
Puisi

DIKSI HUJAN RINDU

Saiful Bahri, Mengabdi di MA Al-Huda Sumenep. Penulis Sumenep 17 Juli 2021 No Comments #Diksi Hujan Rindudunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

WIRIT RINDU tasbih yang kauputar menerjemahkan ketinggian rindu sajadah waktu. di antara sebuah keceriaan gita cinta di rusuk hawa bacalah puisi-wirit tiap lamun keindahan, di…

View More DIKSI HUJAN RINDU
Cerpen

Singkong Berakar Jari-jemari

Ahmad Dahri Pesantren Luhur Bayt al-Karim Gondanglegi Malang 16 Juli 2021 No Comments #Singkong Berakar Jari-jemaricerita santricerpen santridunia santrisastra pesantren

Beberapa hari ini, Tarsawi tertegun di depan rumahnya. Sikapnya akhir-akhir ini berubah. Itu terjadi setelah dua orang berjaket kulit, tubuhnya tampak kekar, menghampiri Tarsawi di…

View More Singkong Berakar Jari-jemari
Cerpen

Gradasi

Baitul Muttaqin Al Majid, PP Al-Ihya Ulumaddin Kesugihan, PP Al-Kahfi Somalangu 15 Juli 2021 No Comments #Gradasicerpen santridunia santrisastra pesantren

Sore menjelang senja. Sampean lihat, betapa mesra sepasang burung peking bertengger jejer di sebatang ranting di sela kerimbunan dedaunan sepohon mahoni yang tumbuh subur di…

View More Gradasi
Puisi

BIOGRAFI LUKA

Khalil Satta Elman, PPM Hasyim Asy'ari Yogyakarta. 15 Juli 2021 No Comments #Biografi Lukadunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

BIOGRAFI SINGKAT LUKA sebelum airmata itu dituliskan hujan dan angin lebih dulu melepaskan pegangan daun-daun di halaman tanpa setetes pun getah tercipta. kemudian senja mempertemukan…

View More BIOGRAFI LUKA
Puisi

MASA LALU YANG BELUM SELESAI DICUCI

Arrum Ma'rifah, Alumnus PPPDQ Al-Imam, Bantul, Yogyakarta. 14 Juli 2021 No Comments #Masa Lalu yang Belum Selesai Dicucidunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

MENGARSIR LANGIT Kakek sedang duduk manis Tersenyum menatap gerimis Samar-samar tawa lucu cucu Terdengar di sela tetesan air Sementara di surga Seorang anak kecil mewarnai…

View More MASA LALU YANG BELUM SELESAI DICUCI
Puisi

SULUK SANTRI

Khalil Satta Elman, PPM Hasyim Asy'ari Yogyakarta. 10 Juli 2021 No Comments #Suluk Santridunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

SULUK SANTRI seandainya ada kidung yang dapat menunda kelaparan aku akan meminjam suara pada suling anak gembala. dengan mata rindu, kulihat wajah ibu bergeming di…

View More SULUK SANTRI
Puisi

YANG INGIN HIDUP DENGAN TUHAN SAJA

Khalil Satta Elman, PPM Hasyim Asy'ari Yogyakarta. 8 Juli 2021 No Comments #Yang Ingin Hidup hanya Dengan Tuhandunia santripuisi santrisajak santrisastra pesantren

MELANKOLIA SEKUNTUM MAWAR bunga ini pernah tumbuh di bibirmu tanpa duri dan merah juga tanpa akar menjalar, sebab akar hanyalah pegangan bagi mereka yang tak…

View More YANG INGIN HIDUP DENGAN TUHAN SAJA
Cerpen

Tertipu Pencuri yang Lihai

Aljas Sahni H, Pondok Pesantren Hasyim Asy'ari Yogyakarta. 7 Juli 2021 No Comments #Tertipu Pencuri yang Lihaicerita santricerpen santridunia santrisastra pesantren

Orang bilang, zaman ini pencuri sudah lebih cerdik dari polisi. Pencuri tampak berevolusi dari waktu ke waktu. Kini para pencuri telah memakai otak kepalanya menjalankan…

View More Tertipu Pencuri yang Lihai
Cerpen

Hati yang Risau

Arifah Umuri 4 Juli 2021 No Comments #Hati yang Risaucerita santricerpen santridunia santrisastra pesantren

Aku hanya mampu menikmati kepedihan yang terus menggerogoti sekujur kebahagiaan. Pun, aku tidak tahu harus merengek pada siapa, harus berkeluh pada siapa, harus merintih pada…

View More Hati yang Risau

Paginasi pos

Previous page Page 1 … Page 9 Page 10 Page 11 … Page 40 Next page

Login

Daftar
Forgot your password?

Populer

  • Opini
    Robohnya Pesantren Kami

    Tragedi itu memang terjadi di Pondok Pesantren Al Khoziny di Kecamatan Budu...

  • Pondok
    Haurkuning, Pesantrennya Ilmu Alat

    Nama Haurkuning sudah tidak asing lagi di kalangan kaum sarungan Jawa Barat...

  • Pustaka
    Menggali Tujuan Al-Qur’an dari Tafsir Maqasidi

    Tafsir Maqasidi adalah pendekatan penafsiran Al-Qur'an yang berfokus pada p...

  • Opini
    Fikih vs Tubuh Perempuan: Menguji Batasan Haid

    Persoalan haid selalu menempati posisi yang unik sekaligus rumit dalam khaz...

  • Opini
    AI dan Celah antara Kesadaran dengan Komputasi

    Arus perkembangan Kecerdasan Buatan (AI) telah bergeser dari narasi linear...

Trending

  • Pondok
    Haurkuning, Pesantrennya Ilmu Alat

    Nama Haurkuning sudah tidak asing lagi di kalangan kaum sarungan Jawa Barat...

  • Opini
    Rumah Ibadah sebagai Simbol Peradaban

    Setiap kali mendengar kata “rumah ibadah,” yang terlintas di benak kita bia...

Tautan

  • Tentang Kami
  • Jejaring duniasantri
  • Warga Dunia Santri
  • Register
  • Kirim Tulisan
  • Kritik dan saran
  • Peta Situs
Dunia Santri | Designed by: Theme Freesia | WordPress | © Copyright All right reserved